Rabu 13 Oct 2010 07:21 WIB

Sinode Vatikan: Politik Islam 'Ancaman Bagi Semua'

ilustrasi
ilustrasi

REPUBLIKA.CO.ID, VATIKAN--Kebangkitan politik Islam di Timur Tengah merupakan 'ancaman bagi semua,' kata pelapor utama untuk Vatikan sinode dalam konferensi pemimpin Kristen bulan ini, Senin (11/10) kemarin.

Koptik Alexandria di Mesir, Antonio Naguib mengatakn penduduk di Timur Tengah, baik itu Kristen, Yahudi dan Muslim, semuanya harus 'menghadapi arus ekstrimis bersama-sama. Dia mengugkapkan banyak orang Kristen yang beremigrasi dari Timur Tengah karena konflik Israel-Palestina, perang di Irak, situasi ekonomi, meningkatnya fundamentalisme Islam dan pembatasan kebebasan.

Sinode dibuka dengan massa pada hari Minggu dan berakhir pada 24 Oktober. Naguib juga mengkritik situasi di Wilayah Palestina. "Hidup ini sangat sulit dan kadang-kadang tidak bisa diterima disana. Dan posisi Kristen Arab ini sangat halus," katanya.

Ia juga menambahkan bahwa kondisi saat ini di daerah "didukung oleh fundamentalisme."

sumber : Middle East Online
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement