Senin 14 Apr 2014 15:40 WIB

Kiev Diminta Hentikan Perangi Warganya

Vitaly Churkin
Foto: b92.net
Vitaly Churkin

REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Duta Besar Rusia untuk Persatuan Bangsa-Bangsa, Vitaly Churkin, mengajak dunia internasional untuk menekan mereka yang memegang kekuasaan di Kiev, Ukraina, agar menghentikan perang terhadap warganya di timur Ukraina.

"Komunitas internasional harus meminta para petinggi Maidan untuk menghentikan perang terhadap rakyat mereka sendiri," kata Churkin dalam sebuah sesi darurat Dewan Keamanan dikutip dari Russia Today, Minggu (13/4).

Churkin menegaskan sikap Kiev ini dapat mengakibatkan terkoyaknya pluralitas masyarakat Ukraina.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement