Sabtu 19 Jul 2014 22:31 WIB

Pertempuran Seru Berkobar di Ukraina Timur

Aktivis pro-Rusia Ukraina
Foto: AP/Maxim Dondyuk
Aktivis pro-Rusia Ukraina

REPUBLIKA.CO.ID, LUHANSK -- Pertempuran seru berkobar di kota Ukraina timur, Luhansk, Sabtu, sehari setelah Menteri Pertahanan Valery Heletey mengatakan tentara telah menguasai distrik-distrik tenggaranya.

Penduduk mengatakan pemberontak pro-Rusia menembak ke seluruh arah dan setidaknya satu atau dua peluru mortir ditembakkan dapat terdengar setiap menit. Sebagian besar menolak ke luar dan berdiam di dalam rumah mereka masing-masing.

Kiev meningkatkan apa yang disebutnya satu operasi "anti-teroris" terhadap pemberontak, yang ingin mendirikan satu daerah merdeka di wilayah Donbass timur Ukraina, di mana sebagian besar peduduknya berbahasa Rusia.

sumber : Antara/Reuters

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement