Rabu 10 Jun 2015 11:11 WIB

AS Bangun Pangkalan Militer di Irak

Rep: Ratna Ajeng Tejomukti/ Red: Winda Destiana Putri
Pangkalan militer AS di Djibouti
Foto: adobpteddjibouti.weebly.com
Pangkalan militer AS di Djibouti

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Pemerintah AS sedang mempertimbangkan mendirikan pangkalan militer di Anbar, Irak, Selasa (9/6).

Ini dilakukan karena pihaknya akan mengirimkan ratusan pelatih dan penasihat untuk membantu pasukan Irak melawan ISIS. Namun, mereka masih menunggu persetujuan Presiden Barack Obama.

Dilansir Reuters Rabu (10/6) AS membutuhkan ekspansi militer untuk dilakukan di Irak. Pilihan lain dianggap berat untuk meningkatkan kemampuan pasukan Irak dan sekutunya.

Padahal untuk mengusir ISIS dibutuhkan upaya yang cepat dari salah satu provinsi terbesar di Irak tersebut.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement