Ahad 07 Apr 2024 04:09 WIB

Disergap Pejuang Palestina, 14 Tentara Israel Tewas di Khan Younis

Para pejuang Palestina masih terus melakukan perlawanan di Jalur Gaza.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

GAZA – Faksi-faksi perlawanan Palestina masih terus memberikan perlawanan setelah enam bulan dibombardir pasukan penjajahan Israel (IDF). Pada Sabtu (7/4/2024), operasi-operasi para pejuang Palestina menewaskan setidaknya 14 prajurit Israel di Jalur Gaza. Brigade Izzuddin al-Qassam dari Hamas melaporkan, mereka berhasil menewaskan 14 tentara Israel tewas dan melukai lainnya di daerah...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement