Rabu 09 Dec 2015 15:02 WIB

7 Kota yang Terapkan Pembatasan Berkendara Atasi Polusi Udara

Polusi udara di Cina telah mencapai puncaknya.
Foto:
Sebuah sensor kemacetan terpasang di mobil (kotak putih di atas spion tengah) untuk memonitor kemacetan di Stockholm pada 3 Januari 2006.

Stockholm, Swedia

Program LEZ (Zona Rendah Emisi) yang diterapkan pada 1996 melarang semua kendaraan dari wilayah yang telah ditetapkan di Stockholm jika tidak memenuhi standar emisi Uni Eropa.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement