Sabtu 27 Aug 2016 07:02 WIB

Sejarah Hari Ini: Gunung Krakatau Meletus, Dunia Gelap Gulita

Rep: Gita Amanda/ Red: Teguh Firmansyah
Gunung Anak Krakatau saat aktif beberapa waktu lalu
Foto: AP Photo
Presiden Amerika, Barrack Obama

Barack Obama pada 27 Agustus 2008, resmi menjadi orang keturunan Afrika-Amerika pertama yang dicalonkan oleh partai politk besar. Obama merayakan hal itu dan menjanjikan akan membawa Amerika kembali berjaya.

Setelah rekannya Joe Bden menyampaikan serangan terhadap nominasi lain John McCain, Obama diperkenalkan oleh istri Biden, Jill dan diminta melangkah ke podium untuk menyatakan persetujuan. Sekitar 18 ribu orang yang hadir saat itu bersorak.

"Kami ingin konvensi ini terbuka, untuk memastikan semua orang yang ingin datang bisa bergabung dalam upaya membawa Amerika kembali berjaya," ujar Obama seperti dilansir New York Daily News.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement