Selasa 17 Nov 2015 04:04 WIB

Ketika Pengungsi Suriah Dikenalkan Alat Kontrasepsi

Pengungsi Suriah
Foto: EPA/Lucie Parsaghian
Pengungsi Suriah di Desa Al Marj, Lembah Bekaa, Lebanon.

Dan di Lebanon, dimana arus 1,1 juta pengungsi Suriah telah menguras sumber daya yang ada, keluarga berencana dapat disalahartikan sebagai sebuah langkah untuk membendung pertumbuhan populasi pengungsi.

Absi yang merupakan seorang pengungsi dari provinsi Daraa, Suriah, dan percaya diri namun waspada saat dirinya berbicara mengenai beberapa alat kontrasepsi dalam sebuah tenda yang digunakan sebagai ruang kelas.

Banyak pria menolak untuk menggunakannya karena mengatakan hal tersebut akan mengganggu kenikmatan ketika berhubungan, namun hal tersebut hanyalah psikologis semata.

Dan semua wanita dari 16 wanita yang menghadiri kelas tersebut mengatakan suami mereka tidak akan menggunakan kondom dan lebih tertarik dengan metode kontrasepsi lainnya.

sumber : Antara/AFP
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement