Selasa 07 Dec 2021 17:53 WIB

Boikot Diplomatik Olimpiade, China: AS akan Kena Konsekuensi

China menilai Washington melanggar netralitas politik dalam olahraga.

Rep: Kamran Dikarma/Rizki Jarayama/ Red: Teguh Firmansyah
 Pemandangan menunjukkan platform lompat ski untuk Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 di Taman Shougang di Beijing, Cina, 19 November 2021. Menurut laporan media, Presiden AS Joe Biden mengatakan AS sedang mempertimbangkan boikot diplomatik terhadap Olimpiade Beijing.
Foto:

Sebelum AS, Lithuania telah terlebih dulu mengumumkan boikot diplomatik terhadap Olimpiade Musim Dingin Beijing. China sudah menurunkan level hubungannya dengan Lithuania karena isu Taiwan.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement