Senin 17 Apr 2017 13:19 WIB

Sejarah Hari Ini: Pertempuran Pasukan Inggris dan Ottoman Pecah di Gaza

Rep: Kamran Dikarma/ Red: Ani Nursalikah
Ilustrasi - Pasukan Ottoman, Turki.
Foto:
Pasukan Jerman menginvasi Yugoslavia pada 1941.

Hari ini pada tahun 1941, pasukan militer Yugoslavia menyerah kepada Jerman dan menandatangani kapitulasi resmi di Beograd. Ketika pemerintah Yugoslavia menyerah, 6.000 prajurit dan 335 ribu orang ditawan.

Sejak akhir 1939 hingga awal 1941, dalam serangkaian kampanye dan perjanjian, Jerman membentuk aliansi Poros bersama Italia. Aliansi ini menguasai atau menaklukkan sebagian besar benua Eropa. Satu di antaranya adalah Yugoslavia.

sumber : History
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement